0362 - 22488
pmdbuleleng@gmail.com
Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa

Rapat Evaluasi Kinerja Program/Kegiatan Triwulan III

Admin dispmd | 08 November 2021 | 250 kali

Dinas PMD Kab. Buleleng diwakili oleh Kasubag Perencanaan (Ni Made Banu Deviati, SE., MM.) hari ini mengikuti kegiatan Rapat Evaluasi Kinerja Program/Kegiatan Triwulan III, bertempat di ruang rapat Bappeda Kab. Buleleng. Senin, 8 Nopember 2021.


Rapat dibuka secara langsung oleh Kepala Bappeda Bapak Gede Gunawan Adnyana Putra, SE., M.Si. dan selanjutnya dipimpin oleh Kabid Perencanaan, Pengendalian dan Evaluasi Bapak Gede Sumartana, serta dihadiri oleh Kasubag Perencanaan dari masing-masing SKPD.